Bagaimana mengatasi Breadcumbs error?


Dunia internet semakin pesat sesuai perkembangan jaman, perkembangan lain pun mengikuti update terbaru. Semenjak SMA saya sudah memiliki blog namun satu dan lain hal blog pun pasif. sempat aktif namun pasif lagi. 
Kali ini, sangat ingin sekali bermain blog namun tak disangka saat ada tool yang google kembangkan dan saya mengikuti beberapa tutorial yang menganjurkan saya untuk mengecek kondisi blog di website google : Google Tensting Tool ternyata hasilnya mengejutkan. Blog saya mendapati beberapa error, maklum saja dari semenjak SMA 2008 sampai saat ini baru aktif kembali di dunia blog, hehehehe
Dan yang saya blok di bawah ini ternyata pada template yang saya gunakan tidak persis posisinya. 
Sedikit bermodalkan pemahaman mengenai coding, meski sangat dasar. saya mencari apa yang terjadi. karena mencari di google artikel berkaitan berbahasa Inggris. Yang berbahasa Indonesia tidak saya dapati kesamaan. Sempat menyerah, namun inilah proses, kalau kata pepatah bilang masih banyak jalan menuju roma, tapi kata hati saya bilang gak mungkin ini gak bisa solved, yang namanya buatan manusia pasti gak ada yang sempurna, masalah apapun pasti ada jalan keluarnya. Dan tennyata mencari code yang sedikit mirip seperti di bawah ini : 
<b:includable id='breadcrumb' var='posts'> 
Kode di atas adalah yang sedikit menyamai error yang ada pada blog saya. Dan ternyata variabel yang google gunakan berubah dari variabel data-vocabulary.org menjadi schema.org dan yang error ini adalah breadcumbs, entah apa itu artinya sobat semuanya bisa mencari di google, sebab kalau saya jelaskan pasti akan jadi panjang lebar dan sangat membosankan tentunya. 
Dan dari gambar dan code di atas saya coba dengan menghapus code ini :


<b:loop values='data:posts' var='post'> <b:if cond='data:post.labels'> <div class='breadcrumbs'> <span itemscope='' itemtype='https://data-vocabulary.org/Breadcrumb'><a expr:href='data:blog.homepageUrl' itemprop='url' title='Home'><span itemprop='title'>Home</span></a> </span> <b:loop values='data:post.labels' var='label'> <i aria-hidden='true' class='fa fa-angle-right'/> <span itemscope='' itemtype='https://data-vocabulary.org/Breadcrumb'><a expr:href='data:label.url + &quot;?max-results=8&quot;' expr:title='data:label.name' itemprop='url'><span itemprop='title'><data:label.name/></span></a> </span> </b:loop> <i aria-hidden='true' class='fa fa-angle-right'/> <span><data:post.title/></span> </div> <b:else/> <div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag' title='Home'>Home</a></span> <i aria-hidden='true' class='fa fa-angle-right'/> <span>Without Label</span> <i aria-hidden='true' class='fa fa-angle-right'/> <span><data:post.title/></span></div> </b:if> </b:loop>

Code yang di hapus adalah code yang mendapat pembuka dan penutup seperti <b> di tutup dengan </b> tentunya, kemudian melihat dari data tersebut, ternyata posisi code ini terletak pada bagian atas artikel seperti Home-Label Artikel-Judul Artikel. Sebab code yang sama tersebut terdapat dua kata antara Home dan Beranda dalam bahasa indonesia, dan artike di bawahnya dan saya mengganti code error di atas dan menggantinya dengan variabel code seperti di bawah ini :
 

<b:loop values='data:posts' var='post'> <b:if cond='data:post.labels'> <div class='breadcrumbs'> <span itemscope='' itemtype='https://data-vocabulary.org/Breadcrumb'><a expr:href='data:blog.homepageUrl' itemprop='url' title='Home'><span itemprop='title'>Home</span></a> </span> <b:loop values='data:post.labels' var='label'> <i aria-hidden='true' class='fa fa-angle-right'/> <span itemscope='' itemtype='https://data-vocabulary.org/Breadcrumb'><a expr:href='data:label.url + &quot;?max-results=8&quot;' expr:title='data:label.name' itemprop='url'><span itemprop='title'><data:label.name/></span></a> </span> </b:loop> <i aria-hidden='true' class='fa fa-angle-right'/> <span><data:post.title/></span> </div> <b:else/> <div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='tag' title='Home'>Home</a></span> <i aria-hidden='true' class='fa fa-angle-right'/> <span>Without Label</span> <i aria-hidden='true' class='fa fa-angle-right'/> <span><data:post.title/></span></div> </b:if> </b:loop>

Setelah perubahan dilakukan, kemudian pengecekan ulang dan hasil yang di dapati sebagai berikut :
Alhamdulillah tidak mendapati error lagi. Tutorial ini saya buat untuk membantu teman-teman yang mengalami hal yang sama seperti saya yang awam tentang coding. Semoga bermanfaat.
Happy Blogging and Coding :)

Categories:
Similar Books